Resep Ramadan : Blueberry Banana Smoothie
BERITABARU214 -Mau tetap makan sehat selama berpuasa? Smoothies buah segar ini bisa jadi pilihan praktis dan sehat saat berbuka. Yuk, racik sendiri!
Bahan: 200 g blueberry beku 2 buah pisang, potong-potong, bekukan 500 ml susu segar rendah lemak 2 sdm madu es batu secukupnya Taburan: Strawberry, kiwi, blueberry, mangga Kacang cincang, granola, kisamis
Cara membuat: • Siapkan Philips Blender Duravita Tritan Jar HR2157. • Masukkan es batu secukupnya, pisang beku, blueberry beku, susu dan madu ke dalam Philips Blender Duravita Tritan Jar HR2157. • putar tombol ke Pulse untuk menghancurkan es batu, lalu putar tombol ke Max untuk mencampur semua bahan-bahan hingga lembut • Tuangkan ke dalam mangkuk saji. • Beri strawberry, kiwi, blueberry, mangga dan kacang granola.
Cara membuat: • Siapkan Philips Blender Duravita Tritan Jar HR2157. • Masukkan es batu secukupnya, pisang beku, blueberry beku, susu dan madu ke dalam Philips Blender Duravita Tritan Jar HR2157. • putar tombol ke Pulse untuk menghancurkan es batu, lalu putar tombol ke Max untuk mencampur semua bahan-bahan hingga lembut • Tuangkan ke dalam mangkuk saji. • Beri strawberry, kiwi, blueberry, mangga dan kacang granola.
Untuk 2 mangkuk
Tips Blender Philips: • Agar membuat smoothies menjadi lebih mudah dan praktis, Anda bisa gunakan Philips Blender HR2157. Dengan pisau tajam dan teknologi ProBlend5 yang dimilikinya, blender ini dapat menghancurkan es dalam hitungan detik. • Putar ke kiri dan tahan di icon pulse (P), untuk menghancurkan es batu saja • Putar ke kanan dan pilih kecepatan yang diinginkan, untuk menghancurkan es batu dengan buah/sayur/oat.
Informasi lengkap produk memasak lainnya yang berkualitas dari Philips bisa Anda lihat di sini! Jika ingin menyiapkan Resep ini untuk menu sahur atau berbuka, Chef Norman Ismail memberikan langkah praktisnya
0 Comments:
Posting Komentar